7 Manfaat Sawi Hijau Bagi Kesehatan Tubuh, Coba Buat Menu Masakan Sehat Dengan Sayuran Ini

- 14 Maret 2023, 13:50 WIB
Ilustrasi 7 Manfaat Sawi Hijau Bagi Kesehatan Tubuh, Coba Buat Menu Masakan Sehat Dengan Sayuran Ini
Ilustrasi 7 Manfaat Sawi Hijau Bagi Kesehatan Tubuh, Coba Buat Menu Masakan Sehat Dengan Sayuran Ini /Facebook jhon andrian

PORTAL SULUT - Sawi adalah sayuran berdaun hijau yang biasanya dipakai sebagai pelengkap oleh para pedagang mie ayam, bakso dan makanan lainnya.

Sayur satu ini ternyata memiliki nutrisi sehat bagi tubuh, sawi bisa menjadi pilihan tepat untuk suplai nutrisi yang baik dan rendah kalori.

Sayuran ini bisa dibilang sangat cocok untuk pola makan sehat karena sawi merupakan sayuran yang kaya vitamin A, vitamin C dan vitamin K yang penting untuk menjaga fungsi tubuh.

Baca Juga: Populer Di Penjuru Dunia! Inilah 9 Manfaat Wortel Bagi Kesehatan Tubuh

Sawi juga merupakan sumber zat besi, magnesium, kalsium seng, kalium, selenium, mangan, folat, protein dan serat makanan yang baik untuk kesehatan.

Selain itu sawi dapat dengan mudah ditemui dan memiliki harga yang terjangkau, Anda bisa membuat beragam menu sehat dengan menggunakan sayur sawi.

Dilansir Portal Sulut dari Channel YouTube Kunci Sehat, berikut 7 manfaat sawi hijau untuk kesehatan.

Baca Juga: Begini Tips yang Dapat Dicoba agar Anak Mau Makan Sayur

  1. Sumber antioksidan

Antioksidan adalah senyawa tanaman alami yang dapat membantu melindungi tubuh terhadap radikal bebas, penyebab berbagai macam penyakit seperti jantung dan kanker.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x