Si Kecil Banyak Khasiatnya, 7 Manfaat Belimbing Wuluh Bagi Kesehatan Tubuh

- 4 April 2023, 03:18 WIB
Ilustrasi Si Kecil Banyak Khasiatnya, 7 Manfaat Belimbing Wuluh Bagi Kesehatan Tubuh
Ilustrasi Si Kecil Banyak Khasiatnya, 7 Manfaat Belimbing Wuluh Bagi Kesehatan Tubuh /Pixabay

PORTAL SULUT - Belimbing wuluh merupakan tanaman yang banyak dibudidayakan di wilayah Asia Tenggara termasuk Indonesia.

Sama seperti buah belimbing lainnya belimbing wuluh mudah ditemui di pasar tradisional dan pasar modern, tanaman belimbing wuluh juga banyak ditanam di halaman rumah dan kebun.

Karena memiliki rasa yang asam manis dan getir buah ini kerap dijadikan sebagai bahan masakan untuk berbagai macam makanan.

Baca Juga: Jarang Diketahui! Inilah 12 Manfaat Sayur Lobak Bagi Kesehatan Tubuh, Apa Saja?

Selain menambah cita rasa makanan, nutrisi yang terkandung dalam belimbing wuluh ini juga sangat beragam mulai dari vitamin A, vitamin B, vitamin C, fosfor, kalium atau potasium yang tentunya baik untuk kesehatan tubuh.

Dilansir Portal Sulut dari Channel YouTube Kunci Sehat, berikut 7 manfaat belimbing wuluh untuk kesehatan.

  1. Mengontrol kadar gula darah

Baca Juga: 9 Manfaat Buah Ciplukan Bagi Kesehatan, Atasi Penuaan Dini

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x