Si Kecil Banyak Khasiatnya, 7 Manfaat Belimbing Wuluh Bagi Kesehatan Tubuh

- 4 April 2023, 03:18 WIB
Ilustrasi Si Kecil Banyak Khasiatnya, 7 Manfaat Belimbing Wuluh Bagi Kesehatan Tubuh
Ilustrasi Si Kecil Banyak Khasiatnya, 7 Manfaat Belimbing Wuluh Bagi Kesehatan Tubuh /Pixabay
  1. Mengobati jerawat

Jerawat adalah musuh besar untuk kebanyakan kaum hawa, mereka merasa kurang percaya diri saat jerawat mulai menyerang bagian wajah.

Baca Juga: Segera Hindari! 6 Buah Ini jadi Pantangan Bagi Penderita Asam Lambung

Salah satu manfaat dari belimbing wuluh ini yaitu bisa mengobati masalah jerawat Anda, untuk merasakan manfaatnya Anda bisa memarut 3 buah belimbing wuluh dengan menambahkan sedikit garam setelah itu Anda dapat menempelkan parutan belimbing wuluh tersebut di atas kulit yang berjerawat Anda bisa melakukan pengobatan herbal ini secara rutin dua kali sehari.

Nah itu adalah 7 manfaat belimbing wuluh untuk kesehatan, Anda bisa mengonsumsi buah belimbing wuluh dengan menggunakannya dalam masakan seperti dalam kari ataupun masakan lainnya Anda juga bisa menggunakan buah belimbing wuluh untuk acar.

Selain itu belimbing wuluh juga dapat dikonsumsi setelah dikeringkan, meski memiliki banyak manfaat untuk tubuh ternyata tidak semua orang boleh mengonsumsi buah belimbing wuluh.

Baca Juga: Ternyata Inilah 7 Manfaat Buah Naga Bagi Kesehatan, Yang Bisa Mengusir Penyakit Berbahaya!

Berbagai penelitian menunjukkan bahwa konsumsi belimbing wuluh juga dapat menyebabkan efek berbahaya bagi mereka yang memiliki penyakit atau gangguan ginjal, hal ini dikarenakan buah belimbing wuluh maupun belimbing biasa memiliki senyawa yang disebut carbosin karena senyawa ini mudah dikeluarkan dari dalam tubuh hanya pada orang dengan kondisi ginjal yang sehat.

Semoga dapat memberi manfaat bagi kita semua.***

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x