Berbahayanya..! Bahan Alami Untuk Wajah Ini, Sangat Berbahaya Digunakan Langsung Di Kulit

- 11 September 2022, 15:47 WIB
Ilustrasi, Berbahayanya..! Bahan Alami Untuk Wajah Ini, Sangat Berbahaya Digunakan Langsung Di Kulit
Ilustrasi, Berbahayanya..! Bahan Alami Untuk Wajah Ini, Sangat Berbahaya Digunakan Langsung Di Kulit /pixabay.com/mohamed Hassan

Baca Juga: 8 Faktor Tingkatkan Risiko Serangan si Pembunuh, Gaya Hidup Bisa Bikin Usia Otak Turun Tiga Tahun

Kandungan asam pada lemon yang tinggi, dapat merusak pelindung alami kulit dan membuat kulit lebih sensitif terhadap matahari, kemerahan, lepuh, bahkan kerusakan permanen dapat terjadi pada kulit anda.

Sama seperti cuka apel akan jauh lebih baik jika menggunakan lemon dengan cara mencampurkannya ke dalam teh hangat dan diminum setiap hari.

5. Mengangkat kulit mati dengan gula

Gula atau bubuk kopi kasar mungkin bagus untuk resep lulur tubuh, namun butirannya terlalu kasar untuk kulit halus diwajah.

Butiran gula memiliki tepi bergerigi dan bisa menggores dan merusak kulit meski tak terlihat dengan mata telanjang.

Berbeda dengan kulit tubuh yang lebih tebel dan dilindungi oleh pakaian, kulit wajah lebih tipis dan terus-menerus terpapar kuman, bakteri, radikal bebas, polusi, dan lain sebagainya.

6. Baking soda untuk menghilangkan komedo ternyata berbahaya

Baking soda adalah bahan dapur yang mengandung alkali dalam konsentrasi tinggi sehingga berakibat buruk pada kesehatan kulit.

Baca Juga: Lagi Musim! Kolesterol, Diabetes, dan Asam Urat Menyerang Orang Dengan 4 Gaya Hidup Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah