Cegah Tulang Keropos, Konsumsi 7 Makanan Ini Sebagai Solusi Tepatnya

- 15 Agustus 2022, 15:43 WIB
Ilustrasi tulang/pixabay
Ilustrasi tulang/pixabay /

Lantas, makanan apa yang dimaksudkan cegah tulang keropos?

Baca Juga: 1 Kebiasaan Ini yang Jadi Sebab BATAL Dikabulkan Seluruh Hajat dan Doa Seseorang Kata Ustadz Adi Hidayat

Sebagaimana dilansir PortalSulut.Pikiran-Rakyat.com Senin, 15 Agustus 2022 dari PMJ News.

Kalsium adalah salah satu nutrisi terpenting yang berkaitan dengan kesehatan tulang dan otot.

Berikut makanan kaya kalsium yang meningkatkan kesehatan tulang.

1. Kedelai

Tahu akan menjadi alternatif bijak untuk memenuhi kebutuhan kalsium Anda jika Anda vegan dan sadar akan pola makan.

Tahu tidak mengandung kolesterol dan secara alami bebas gluten.

Produk kedelai lainnya, seperti tempe, susu kedelai yang diperkaya dapat menjadi sumber kalsium dan vitamin D yang juga tinggi kalsium.

Baca Juga: Inilah 1 Amalan yang Bisa Digunakan untuk Mengobati Segala Macam Penyakit Menurut Syekh Ali Jaber

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x