Bansos Cair 4 Januari, Nama Penerima Bakal Berubah, Ini Cara Ceknya

- 31 Desember 2020, 20:25 WIB
Menteri Sosial Tri Rismaharini.
Menteri Sosial Tri Rismaharini. //Instagram //@tri.rismaharini

Baca Juga: BMKG: Gelombang Hingga 9 Meter Berpotensi di Daerah Ini

Berikutnya adalah bansos PKH tahun 2021 ada 10 juta penerima manfaat dan penyalurnya adalah Bank Himbara. Penerima manfaat harus memenuhi komponen di antaranya ibu hamil, anak usia dini, anak sekolah, penyandang disabilitas, dan lanjut usia.

“Ini akan diberikan setiap 3 bulan sekali tahap pertama Januari, tahap kedua April, tahap ketiga Juli dan tahap ke empat Oktober 2021.

Terkait persiapan penyaluran bansos, pemerintah memberikan perhatian khusus terhadap penggunaannya. Risma mewanti-wanti agar bantuan tidak untuk dibelikan rokok. Pemerintah menyiapkan alat yang bisa memantau pembelanjaan uang.

Baca Juga: Kabar Buruk untuk Guru Soal Tunjangan Profesi Guru, Ini Penjelasannya

Nah bagaimana mengecek nama penerima bansos?

Direktur Jenderal Penanganan Fakir Miskin Kemensos Asep Sasa Purnama berharap bansos bisa diberikan tepat sasaran dan tepat waktu.

Adapun bantuan tersebut akan diberikan kepada keluarga penerima manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH) yang belum menerima bansos.

Selain itu, bantuan tersebut juga diberikan kepada peserta PKH yang nomor induk kependudukan (NIK) KTP-nya terdaftar di data terpadu kesejahteraan sosial (DTKS) Kemensos.

Baca Juga: CATAT YA! Tiga Bansos Cair 4 Januari, Kartu Prakerja 5 Januari

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah