Lakukan Sendiri! 9 Cara Alami Turunkan Kolesetrol

- 2 September 2022, 11:07 WIB
Ilustrasi.Lakukan Sendiri! 9 Cara Alami Turunkan Kolestrol
Ilustrasi.Lakukan Sendiri! 9 Cara Alami Turunkan Kolestrol /Pixabay/Tumisu

5.Ganti Daging Merah Dengan Ikan

Cara kelima menurunkan kolesterol secara alami adalah mengganti konsumsi daging merah dengan ikan.

Ubah kebiasaan mengonsumsi daging merah dengan makan ikan yang kaya omega-3 seperti ikan kembung, salmon, tuna, atau sarden segar.

Pastikan juga cara memasaknya sehat, dan hindari ikan yang digoreng karena bisa membuat kolesterol melonjak.

Baca Juga: Ini Penyakit Serius Tanpa Gejala yang Menyebabkan Hipertensi, Wajib Diwaspadai

6.Kurangi Stres

Sebuah penelitian menyatakan bahwa stres jangka panjang dapat meningkatkan kadar kolesterol jahat atau LDL dan trigliserida.

Hal ini bisa terjadi karena hormon kortisol dan adrenalin yang dilepaskan ketika stres.

Oleh karena itu, cobalah untuk selalu kelola stres dengan baik dari waktu ke waktu.

7.Berhenti Merokok Merokok dapat menaikkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah