9 Makanan Ini Bantu Penderita Stroke Cepat Sembuh Menurut dr Ema Surya Pertiwi

- 14 Juli 2022, 12:25 WIB
9 makanan yang cocok percepat sembuh pasien stroke menurut dr Ema Surya Pertiwi./Tangkap layar YouTube./
9 makanan yang cocok percepat sembuh pasien stroke menurut dr Ema Surya Pertiwi./Tangkap layar YouTube./ /

 

PORTAL SULUT – Inilah 9 makanan yang bisa membantu penderita stroke cepat sembuh kata dr Ema Surya Pertiwi.

Menurut dr Ema Surya Pertiwi, para penderita stroke tentu harus ekstra hati-hati dalam mengonsumsi makanan, agar penyakit mereka tidak bertambah parah.

Karena itu, dr Ema Surya Pertiwi merekomendasikan beberapa menu makanan, untuk dikonsumsi oleh pasien stroke sekaligus bisa percepat proses sembuh dari penyakit tersebut.

Baca Juga: Terungkap 5 Kebiasaan Penyebab Rambut Rontok yang Jarang Disadari, Simak Kata dr. Saddam Ismail

Seperti diketahui, stroke menyebabkan kerusakan pada jaringan otak.

Ketika otak mengalami kerusakan, maka memerlukan banyak nutrisi atau makanan yang tepat dan optimal, untuk membantu memulihkan kondisinya.

Healthy vlogger Indonesia, dr Ema Surya Pertiwi membagikan beberapa menu makanan yang bagus, sekaligus untuk membantu mempercepat pemulihan pasien stroke.

Tapi dr Ema Surya Pertiwi mengingatkan bahwa setiap penderita stroke memiliki kondisi yang berbeda, sehingga sangat disarankan untuk berkonsultasi dengan ahli gizi sebelum menerapkan pola diet.

Dilansir PortalSulut.Pikiran-Rakyat.com dari kanal YouTube Emasuperr, berikut 9 makanan yang bisa mempercepat proses sembuh pasien atau penderita stroke menurut dr Ema Surya Pertiwi:

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah