KPK Periksa Pramugari Pesawat Jet Pribadi Yang Dipakai Lukas Enembe

- 8 Oktober 2022, 21:10 WIB
Gubernur Papua, Lukas Enembe
Gubernur Papua, Lukas Enembe / Antara/Hendrina Dian Kandipi.

PORTAL SULUT - Beberapa saksi yang harus diperiksa oleh KPK terkait dengan kasus yang dilakukan oleh Gubernur Papua.

Diduga Lukas Enembe bersama keluarganya sering menyewa pesawat jet pribadi untuk melakukan perjalanan.

Tidak hanya menggunakan pesawat komersil, ternyata Gubernur Papua tersebut sering menyewa jet pribadi untuk bepergian.

Baca Juga: TGIPF Kumpulkan Rekaman Kamera Pengaman dan Datangi Pihak-pihak yang Terlibat Tragedi Kanjuruhan

Sehingga seorang pramugari cantik harus diperiksa oleh KPK dan meminta informasinya terkait dengan kasus yang ada.

Tamara Anggraeny adalah salah seorang pramugari jet pribadi dan menjadi salah satu saksi yang harus diperiksa oleh KPK.

Dirangkum dari laman TikTok Matakepri, KPK memanggil pramugari tersebut dan diperiksa dengan 10 pertanyaan seputar Lukas Enembe.

Diduga Tamara telah melakukan banyak perjalanan dengan menggunakan jet pribadi yang disewa oleh tersangka.

Tamara tidak dapat menghitung sudah berapa banyak mereka melakukan perjalanan menggunakan pesawat, yang pastinya sudah lebih dari 5 kali.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x