Memangkas Satu Generasi! 8 Keputusan Berani Shin Tae Yong Berdampak Besar Untuk Timnas Indonesia

- 8 Oktober 2022, 18:47 WIB
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong /ANTARA/Raisan Al Farisi

PORTAL SULUT - Mengambil alih kursi kepelatihan Timnas Indonesia pada 1 Januari 2020 lalu, Shin Tae Yong bisa dibilang cukup berhasil dalam mengangkat level sepak bola Indonesia.

Hal itu sendiri tak lepas dari beberapa gebrakan yang Ia lakukan, meski awalnya diragukan karena dianggap Shin Tae Yong terlalu berani.

Namun hasil yang diraih saat ini bisa menggambarkan bagaimana proses dan progresting Garuda di bawah Shin Tae Yong.

Baca Juga: Prediksi Skor AC Milan vs Juventus: Ambisi Rossoneri dan Si Nyonya Tua yang Mulai Bangkit

Dikutip dari channel TikTok Hoby Bola, berikut rangkuman 8 keputusan berani yang dilakukan Shin Tae Yong untuk Timnas Indonesia.

1. Menepikan Nama Besar

Jika sebelumnya Timnas Indonesia diisi para pemain yang mayoritas mempunyai nama besar di sepak bola Indonesia.

Namun itu semua tak berlaku sejak Shin Tae Yong menjadi pelatih, dimana Ia dengan berani banyak memanggil pemain-pemain yang notabene tak punya nama besar.

Salah satu pemain dengan reputasi besar yang tak dipanggil sebut saja Evan Dimas, Andritani, dan pemain yang musim lalu menjadi top skor liga 1.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x