Sebelum Pengumuman, Intip Dulu Besaran Gaji dan Sistem Kerja PPPK Guru 2021

- 27 September 2021, 12:50 WIB
Ilustrasi peserta seleksi  PPPK Guru 2021. Besaran gaji dan sistem kerja.
Ilustrasi peserta seleksi PPPK Guru 2021. Besaran gaji dan sistem kerja. /dok. Menpan RB

PORTAL SULUT – Sebelum pengumuman hasil seleksi PPPK Guru 2021, pertanyaan mengenai besaran masih sering terdengar.

Karena itu, yuk intip dulu berapa besaran gaji PPPK Guru jika lulus seleksi tahun ini.

Demikian pula dengan sistem kerja PPPK Guru akan dijelaskan dalam artikel ini.

Baca Juga: Catat Tiga Link Pengumuman Hasil Seleksi PPPK Guru Tahap I, Nama-nama 100 Ribu yang Lulus

Sebagai informasi, seharusnya pengumuman hasil seleksi PPPK Guru 2021 tahap I dilakukan pada 24 September 2021 lalu.

Namun tahapan itu ditunda dan masih menunggu jadwal pengumuman dari Kemendikbud Ristek dan Panselnas.

Pendaftar PPPK Guru 2021 sebanyak 925.632 pelamar, yang dinyatakan berhak mengikuti tes Seleksi Kompetensi  tahap I pada 13- 17 September 2021 lalu sebanyak 629.496 pelamar.

Tes Seleksi Kompetensi tahap I digelar di 1.124 lokasi tersebar di 500 Kabupaten/Kota se-Indonesia.

Nah, jika lulus, bagi yang masih kebingungan tentang sistem kerja dan masa kerja PPPK Guru, penjelasannya seperti ini.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x