Kapan Kartu Prakerja Gelombang 18 Dibuka? Siapkan Akun dan Cek Disini Jadwalnya!

- 15 Agustus 2021, 14:06 WIB
Kartu Prakerja gelombang 18.
Kartu Prakerja gelombang 18. /Ahmad Fiqi Purba/Tangkapan layar: prakerja.go.id

PORTAL SULUT - Menteri Keuangan Sri Mulyani memastikan Program Kartu Prakerja Gelombang 18 akan berlanjut.

Dia mengungkapkan akan membuka program kartu prakerja gelombang 18 di bulan Agustus ini. Bagi peserta yang ingin mendapatkan insentif disarankan membuat akun terlebih dahulu.

Dalam program Kartu Prakerja Gelombang 18 ini, para peserta yang lulus nanti akan mendapatkan insentif sebesar Rp 3, 55 juta.

Baca Juga: Apakah Honorer Pernah Terima BLT Ketenagakerjaan Bisa Dapat BSU Rp1,8 Juta? Ini Penjelasan Lengkap Kemendikbud

Dengan rincian insentif Rp1 juta untuk pembelian pelatihan (tidak dapat dicairkan), Rp600 ribu selama 4 bulan yang akan dicairkan ke rekening masing-masing setelah menyelesaikan pelatihan, insentif ulasan Rp 150 ribu untuk insentif survei, yang juga akan masuk ke rekening masing-masing.

Bagi Anda yang ingin mendapatkan insentif sebesar Rp 3, 55 juta dari program Kartu Prakerja gelombang 18, bisa mendaftar.

Anda hanya perlu membuat akun Prakerja Gelombang 18, di link Prakerja.go.id. Pembuatan akun serta pendaftaran ternyata bisa dilakukan lewat handphone di manapun kapanpun anda mau.

 Baca Juga: BKN Tunda Pengumuman Hasil Sanggah, Apakah Jadwal SKD Ikut Mundur? Ini Faktanya

Adapun tata cara pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 18 sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x