Tetap Sehat Meski Beraktivitas Siang dan Malam, Simak Tips Pola Makan Sehat untuk Orang Super Sibuk Berikut!

- 4 Mei 2023, 22:58 WIB
Ilustrasi/Tetap Sehat Meski Beraktivitas Siang dan Malam, Simak Tips Pola Makan Sehat untuk Orang Super Sibuk Berikut!
Ilustrasi/Tetap Sehat Meski Beraktivitas Siang dan Malam, Simak Tips Pola Makan Sehat untuk Orang Super Sibuk Berikut! /Pixabay.com

Ketika dehidrasi, tubuh cenderung mengirimkan sinyal lapar yang keliru, inilah yang membuat seseorang kerap makan banyak tanpa menyadarinya.

4. Perbanyak makanan alami, batasi makanan kemasan

Hal terbaik yang bisa Anda berikan kepada tubuh Anda ialah makanan segar dan alami.

Sedapat mungkin makanlah lauk-lauk, buah-buahan, sayuran, dan sebagainya yang langsung berasal dari pasar atau supermarket tanpa melewati proses pengawetan.

Baca Juga: Jadi Sorotan karena Bakal Terkenal, 7 Zodiak Ini akan Sukses dan Kaya Raya di Sepanjang Bulan Mei Tahun 2023

Agar pola makan Anda tetap sehat, batasi konsumsi makanan kemasan atau yang telah diawetkan.

Pasalnya, makanan ini biasanya tinggi gula dan natrium serta mengandung bahan tambahan seperti pengawet dan pewarna buatan.

5. Bijak saat makan di restoran

Ketika makan di restoran, perhatikan teknik pengolahan makanan yang hendak Anda pilih.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x