6 Manfaat Kalium Bagi Kesehatan Tubuh

- 25 September 2022, 16:05 WIB
Ilustrasi, 6 Manfaat Kalium Bagi Kesehatan Tubuh
Ilustrasi, 6 Manfaat Kalium Bagi Kesehatan Tubuh /Pixabay.com/_Alicja_//

Beberapa jenis makanan yang mengandung banyak kalium adalah sayuran.

Seperti kentang, ubi, brokoli, bayam, asparagus, dan jamur.

Buah termasuk pisang, pisang kepok, pisang tanduk, apel, tomat, melon, jeruk, kurma, dan labu.

Kacang-kacangan seperti kacang merah, kacang polong, almond, dan kedelai, susu.

Dan olahannya seperti yoghurt, dan keju, daging, ikan, nasi merah, dan teh.

Baca Juga: Inilah 8 Manfaat Pisang Bagi Kesehatan Tubuh, Yang Jarang Kita Ketahui

Selain melalui kanan, kalium juga bisa diperoleh dari minuman elektrolit tanaman herbal seperti daun kelor dan suplemen.

Akan tetapi, konsumsi suplemen kalium harus berdasarkan anjuran dokter untuk menghindari kelebihan kalium.

Hiperkalemia yang juga berbahaya, selain itu jika anda menderita penyakit tertentu.

Seperti gangguan ginjal, diabetes atau gangguan Irama jantung.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah