5 Cara Alami Atasi Diabetes di Usia Muda

- 10 Agustus 2022, 00:04 WIB
Ilustrasi/5 Cara Alami Atasi Diabetes di Usia Muda
Ilustrasi/5 Cara Alami Atasi Diabetes di Usia Muda /Foto/Ilustrasi/Freepik

Tubuh manusia tidak memiliki enzim selulase yang dapat mencerna serat.

Dengan demikian, serat akan memenuhi saluran cerna sehingga kita merasa kenyang lebih lama.

Baca Juga: Ciri-Ciri Penyakit Sifilis Atau 'Raja Singa' Pada Pria dan Wanita Yang Harus Kamu Tahu

Faktanya protein juga memberikan efek yang sama pada tubuh.

Protein dapat mengurangi produksi hormon ghrelin yang bertanggung jawab terhadap rasa lapar.

Selain itu, protein juga dapat meningkatkan hormon peptida yang memberi sinyal rasa kenyal pada otak.

Konsumsi protein juga sesuai dengan kebutuhan, dapat membantu menurunkan berat badan, proses pencernaan protein memerlukan energi yang paling besar dibandingkan lemak dan karbohidrat.

Untuk dapat mencerna protein dapat menggunakan 15 hingga 30% energi basal tubuh.

Baca Juga: Jangan Membuat Masalah dengan 5 Weton, Bisa Berakibat Fatal

3. Mengontrol berat badan

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x