Ketahui! Ini 8 Jenis Makanan Penambah Darah yang Ampuh Atasi Anemia

- 25 Juli 2022, 17:30 WIB
Ilustrasi ; orang kekurangan zat besi yang dapat menyebabkan anemia
Ilustrasi ; orang kekurangan zat besi yang dapat menyebabkan anemia /Pexels/Andrea Piacquadio

 

PORTAL SULUT - Ada berbagai macam penyebab anemia, mulai dari kekurangan zat besi sampai masalah genetik keturunan.

Saat diagnosis anemia proses penghantaran oksigen dan nutrisi ke semua sel dan jaringan tubuh menjadi terganggu, muncullah berbagai keluhan seperti mudah lelah, pusing hingga kulit pucat.

Secara umum beberapa makanan penambah darah bisa membantu mengatasi anemia.

Baca Juga: Rempah-rempah Ini Bisa Obati Gatal, Psoriasis dan Melebatkan Rambut Kata dr. Zaidul Akbar

Lantas apa saja jenis makanan penambah darah yang ampuh mengatasi anemia.

Dikutip Chanel YouTube Sahabat Kesehatan, berikut adalah 8 jenis makanan yang bermanfaat untuk penambah darah bagi orang anemia.

1. Makanan tinggi serat besi, makanan tinggi zat besi penting sebagai penambah darah untuk anemia, zat besi membantu produksi hemoglobin yang dibutuhkan sel darah merah.

Untuk makanan penambah darah dengan asupan zat besi paling banyak bisa anda dapatkan dari sumber hewani diantaranya daging merah, daging unggas, jeroan seperti hati sapi dan makanan laut seperti tiram dan ikan.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x