Mulut Anda Bau? Inilah 11 Makanan dan Minuman Pencegah Bau Mulut

- 29 Oktober 2022, 05:30 WIB
Ilustrasi/Mulut Anda Bau? Inilah 11 Makanan dan Minuman Pencegah Bau Mulut
Ilustrasi/Mulut Anda Bau? Inilah 11 Makanan dan Minuman Pencegah Bau Mulut /Pixabay/Robin Higgins
  1. Teh hijau

Teh hijau telah lama diketahui mengandung zat yang bersifat antibakteri dan antioksidan serta terbukti mampu mengurangi peradangan.

Selain itu, teh hijau juga sangat berguna untuk mengusir senyawa sulfur penyebab bau dan bakteri yang ada di dalam mulut.

Untuk memperkaya cita rasa teh hijau cobalah anda tambahkan daun mint ke dalamnya.

Karena daun mint dipercaya efektif mengatasi bau mulut.

  1. Akar manis

Akar manis mengandung senyawa antibakteri yang dipercaya dapat menghilangkan bau mulut, meredakan sariawan,.serta mencegah kerusakan gigi dan gusi.

Ekstrak akar manis bisa anda temukan pada berbagai produk obat herbal baik dalam sediaan gel, tablet hisap atau obat kumur.

Baca Juga: Inilah 9 Cara Alami Agar Haid Bisa Teratur, Menurut dr. Ema Surya Pertiwi

  1. Daun saga

Sebuah studi menunjukkan bahwa daun saga mengandung senyawa antibakteri yang dipercaya mampu mengurangi peradangan dan membunuh bakteri penyebab bau mulut serta kerusakan gigi dan gusi.

Meskipun demikian hal ini masih memerlukan penelitian lebih lanjut lagi.

  1. Peterseli

Peterseli adalah salah satu makanan yang paling terkenal sebagai obat bau mulut.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah