Mulut Anda Bau? Inilah 11 Makanan dan Minuman Pencegah Bau Mulut

- 29 Oktober 2022, 05:30 WIB
Ilustrasi/Mulut Anda Bau? Inilah 11 Makanan dan Minuman Pencegah Bau Mulut
Ilustrasi/Mulut Anda Bau? Inilah 11 Makanan dan Minuman Pencegah Bau Mulut /Pixabay/Robin Higgins
  1. Permen karet

Apakah anda suka mengunyah permen karet?

Permen karet dapat meningkatkan sekresi air liur dan membantu dalam mencabut partikel makanan terjebak di mulut.

Hal ini dapat berguna untuk mencegah pembentukan bau pada mulut.

Namun harap diperhatikan  tidak semua permen karet baik dikonsumsi untuk menghilangkan bau mulut.

Pilihlah permen karet tanpa gula yang lebih aman untuk mulut karena tidak mengundang bakteri.

  1. Yogurt

Yogurt bisa menjadi cara ampuh lainnya untuk menghilangkan bau mulut.

Baca Juga: Inilah 9 Cara Alami Agar Haid Bisa Teratur, Menurut dr. Ema Surya Pertiwi

Menurut seorang ahli kesehatan mulut senyawa aktif dalam yogurt dapat membantu mengurangi bau mulut karena memiliki probiotik atau bakteri baik yang dapat mengalahkan bakteri busuk di dalam mulut.

Coba pilihlah yogurt plain alias yang tanpa rasa larena paling baik dikonsumsi untuk menghilangkan bau mulut.

Pasalnya tambahan gula dalam yogurt aneka rasa justru dapat menarik perhatian bakteri jahat.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah