Sertifikasi Guru 2024 Segera Cair, SKTP TPG 2024 Terbit, Ini Besaran yang Diterima Guru PNS dan Non PNS

- 29 Maret 2024, 10:34 WIB
Sertifikasi Guru 2024 Segera Cair, SKPT TPG 2024 Telah Terbit, Ini Besaran yang Akan Diterima Guru PNS dan Non PNS
Sertifikasi Guru 2024 Segera Cair, SKPT TPG 2024 Telah Terbit, Ini Besaran yang Akan Diterima Guru PNS dan Non PNS /

- Masa Kerja 3-7 Tahun:1,5 kali gaji pokok

- Masa Kerja 8-14 Tahun:1,75 kali gaji pokok

- Masa Kerja 15-19 Tahun:2 kali gaji pokok

- Masa Kerja 20 Tahun atau Lebih:2,25 kali gaji pokok

Kenaikan TPG Non PNS ini berlaku untuk semua guru non PNS yang telah memiliki sertifikat pendidik dan memenuhi persyaratan lainnya.

Apabila sudah menunggu 14 hari kerja tapi belum juga cair, guru bisa mendaftar Layanan Daring TPG melalui https://ringkas.kemdikbud.go.if/DaftarULT atau bertanya langsung melalui pusat layanan 177 untuk mendapatkan informasi lebih lanjut terkait permasalahan.

Para guru juga bisa lapor melalui layanan TPG yang diselenggarakan oleh Unit Layanan Terpadu Kemendikbudristek/melalui call center 177/melalui lapor.go.id.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x