Kesalahan Sepele Bikin Tak Lolos Prakerja Gelombang 10

- 26 September 2020, 19:02 WIB
Sering Gagal Daftar Kartu Prakerja, Yuk Intip Masalanya, Solusi dan Tata Cara Menyelesaikannya.
Sering Gagal Daftar Kartu Prakerja, Yuk Intip Masalanya, Solusi dan Tata Cara Menyelesaikannya. /

3. Salah memasukkan NIK KTP

Ketika mendaftar kartu prakerja usahakan untuk selalu teliti dalam mengisi apapun, termasuk mengisi nomor NIK KTP. Karena salah memasukkan NIK bisa menjadi penyebab gagal tes kartu prakerja.

Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Nama di NIK tidak bisa diverifikasi karena salah ketik,” ucap Direktur Komunikasi Manajemen Pelaksana Prakerja Panji Winanteya Ruky.

4. Unggahan foto KTP yang kurang jelas 

Sebaiknya, saat kalian mengambil foto KTP coba arahkan lensa kamera ponsel kaliian di tempat yang memiliki pencahayaan bagus.

5. Ukuran File foto KTP

Berikut beberapa cara mengupload foto:

- Langkah pertama install aplikasi QReduce Lite di PlayStore.

Screenshot foto KTP.

Lalu, perkecil ukuran hasil screenshot menggunakan aplikasi QReduce Lite, dengan ukuran 10Kb.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x