Inilah 5 Rekomendasi Tempat Wisata di Sumenep Jawa Timur, Tawarkan Pesona Indah Bak Surga!

- 3 Agustus 2023, 10:25 WIB
Gili Labak, salah satu destinasi wisata di Kabupaten Sumenep
Gili Labak, salah satu destinasi wisata di Kabupaten Sumenep /YouTube

Selain itu, terdapat juga piagam perdamaian antara Keraton Sumenep dengan Eropa, Cina, dan Arab. Di sisi lain terdapat barang-barang bersejarah lainnya.

Lokasi dan alamat Museum Keraton Sumenep berada di Jl. Dr. Sutomo No.6 , Kota Sumenep, Provinsi Jawa Timur.

Harga tiket masuk Museum Keraton Sumenep Rp. 4.000 per orang.

2. Masjid Agung Sumenep

Tempat wisata Sumenep selanjutnya adalah Masjid Agung Sumenep atau lebih dikenal dengan nama Masjid Jamik.

Masjid tersebut adalah 1 dari 10 bangunan masjid tertua yang ada di Sumenep.

Uniknya, selain dari nilai histori, Masjid Agung Sumenep ternyata dari sisi arsitektur tidak hanya memiliki 1 model arsitektur.

Arsitekturnya memiliki sentuhan khas Tiongkok, Eropa, Madura, dan Jawa.

Lokasi dan alamat Masjid Agung Sumenep berada di Dalem Anyar, Bangselok, Kota Sumenep. Provinsi Jawa Timur.

Baca Juga: KUR Bunga Ringan Bagi Alumni Kartu Prakerja, Hanya 3 Persen Non Jaminan

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah