11 Desa Wisata Unik di Demak, Nomor 7 Ada Ternak Burung Hantu, Aneh Kan?

- 24 Juni 2023, 14:59 WIB
Desa Wisata Tlogoweru/twitter
Desa Wisata Tlogoweru/twitter /

PORTAL SULUT - Inilah desa wisata unik yang ada di Kabupaten Demak, Provinsi Jawa Tengah.

Salah satu keunikan desa wisata di Demak ini, diantaranya ada yang membuat penangkaran burung hantu untuk dikembang biakkan.

Hal itu tentu tak lazim dan mungkin satu-satunya yang ada di Indonesia, tapi itulah uniknya desa wisata di Demak, Jawa Tengah ini.

Baca Juga: 12 Km dari Pusat Kota Kendari! Inilah Tempat Wisata Populer di Sulawesi Tenggara: Dulu Angker...

Penasaran dengan keunikan desa wisata lainnya?

Inilah 11 desa wisata unik di Kabupaten Demak Jawa Tengah, dikutip dari laman pariwisata.demakkab.go.id, sebagai berikut:

1. Desa Wisata Bedono

Desa Bedono berada di Kec. Sayung yang memiliki destinasi wisata unik dan menarik, di antaranya adalah:

- Pantai Morosari

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x