11 Desa Wisata Unik di Demak, Nomor 7 Ada Ternak Burung Hantu, Aneh Kan?

- 24 Juni 2023, 14:59 WIB
Desa Wisata Tlogoweru/twitter
Desa Wisata Tlogoweru/twitter /

Bedug dan terbang (rebana) hasil olahan Desa Karangmlati sendiri telah diekspor hingga negeri Jiran (Malaysia), Brunei Darrusallam, hingga negeri Gingseng (Korea Selatan).

Untuk corak atau ukiran tatahnya sendiri dikondisikan sesuai pesanan. Pengerajin dan penghasil Bedug di Karangmlati dapat ditemukan di pusat usaha milik H. Zaeni.

Terdapat pula wisata budaya di desa Karangmlati, yakni, tarian Zipin dan rebana yang biasa ditampilkan ketika acara sedekah bumi berlangsung di desa tersebut.

Di Desa Karangmlati sendiri terdapat wisata religi, berupa sebuah makam.

Makam tersebut dikenal sebagai makam mbah Rukem, merupakan salah satu leluhur yang berada di Karangmlati dan merupakan salah satu juru masak keratin Demak pada masa lampau.

Disaat Haul mbah Rukem pun diadakan istigosah dan pengajian.

Baca Juga: Juaranya Kota Lulo! Kunjungi Tempat Wisata Mantara Waterpark Kendari, Pesona Khas Bali Terasa Disini

3. Desa Wisata Bermi

Alam di Desa Bermi Kec. Mijen, Kab. Demak, terkenal dengan wisata sumur gandeng yang memiliki tiga rasa berbeda disetiap sumurnya.

Selain itu di lokasi ini layak untuk dijadikan tempat Out bond dan water boom yang akan dikembangkan sebagai tempat pembelajaran di alam terbuka yang dipadukan dengan aktifitas bermain.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah