Ini Ciri Guru Kategori P1 yang Tak Langsung Mendapatkan Penempatan di PPPK 2022

- 14 Oktober 2022, 07:36 WIB
PPPK 2022. Ini Ciri Guru P1 yang Tak Langsung Mendapatkan Penempatan di PPPK 2022
PPPK 2022. Ini Ciri Guru P1 yang Tak Langsung Mendapatkan Penempatan di PPPK 2022 /bkn.go.id

- Prioritas penempatan dilakukan berdasarkan urutan kategori pelamar: TH-II, Honorer Negeri, Lulusan PPG, Honorer Swasta

- Pada masing - masing kategori dilakukan urutan berdasarkan nilai yang diperoleh pada hasil seleksi Tahun 2021 (sesuai PermenPAN-RB 28/2021): Teknis - Managerial Sosial Kultural - Wawancara - Usia.

Baca Juga: 3 Perbedaan Seragam Baru Anak SD, SMP dan SMA Tahun 2022 dan 2021, Orang Tua Murid Wajib Tahu

Adapun skemanya penggangkatan P1 adalah:

Guru yang masuk kategori P1 langsung mendaftar di SSCASN kemudian akan melihat lokasi penempatan. Proses selanjutnya melengkapi berkas dan siap bertugas di sekolah penempatan.

Berikut grafisnya

Grafis penempatan P1 PPPK
Grafis penempatan P1 PPPK

Lantas apakah semua kategori P1 akan ditempatkan?

Dikutip dari BERITASOLORAYA.com dalam judul Tidak Semua Guru Lulus Passing Grade Bisa Langsung Penempatan. Begini Kata Nunuk Suryani, Nunuk Suryani Selaku Plt. Direktur Jenderal GTK mengungkapkan bahwa pada mekanisme PPPK guru 2022, mengenai penempatan guru lulus passing grade guru tidak perlu khawatir, sebab sudah dipilihkan oleh sistem.

“Untuk mekanisme penempatan guru lulus passing grade, nanti Bapak Ibu tidak usah memilih formasi, karena sistem sudah akan memilihkan. Begitu Bapak Ibu masuk ke akun SSCASN, maka sistem akan langsung bisa mengalirkan,” kata Nunuk.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah