Ingin Passing Grade? Hindari 5 Hal Saat Ujian SKD CPNS, Nomor 3 Sangat Berpengaruh

- 6 September 2021, 11:38 WIB
SKD CPNS 2021. Hindari 5 hal ini agar passing grade.
SKD CPNS 2021. Hindari 5 hal ini agar passing grade. /instagram.com/@bkngoidofficial/

Perlu diingat bahwa ujian bukan hanya persoalan mengasah otak, tapi juga persoalan strategi.

 Baca Juga: Pria Banyak Bulu Gairah Tinggi, Mitos atau Fakta? Simak Penjelasan Dokter Boyke

2. Fokus hanya pada satu jenis soal

 Soal SKD terdiri dari 3 materi soal yaitu, TWK, TIU, dan TKP.

Tentunya hal yang sangat baik jika peserta menguasai salah satu jenis soal SKD, akan tetapi sempurna pada satu materi saja tidak akan bisa mencapai Passing Grade jika tidak menguasai materi soal SKD yang lain.

Banyak peserta yang hanya mempersiapkan diri pada jenis soal TIU karena tingkat kesulitannya cukup tinggi, tapi harus diingat bahwa peserta juga harus mempersiapkan diri untuk jenis soal TWK dan TKP.

Terlebih lagi dengan adanya tambahan materi Bahasa Indonesia dan Antiradikalisme.

Jadi peserta harus mempelajari materi soal secara komprehensif agar bisa mencapai Passing Grade.

 Baca Juga: Bocoran Soal dan Jawaban TIU Keluar di SKD CPNS 2021, Segera Pelajari dan Pahami

 

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah