Ingat, Pelamar CPNS Cukup Masukkan 6 Benda Ini di Tas saat Masuk Ruang SKD

- 1 September 2021, 08:40 WIB
Ilustrasi pemeriksaan dokumen dan pakaian saat SKD CPNS 2021
Ilustrasi pemeriksaan dokumen dan pakaian saat SKD CPNS 2021 /Instagram @bkngoidofficial

Berikut ini prosedur dan ketentuan dari BKN terkait pelaksanaan CAT SKD CPNS 2021:

1. Peserta datang dengan menggunakan masker kesehatan;

2. Pengantar menurunkan peserta di drop-off area, dilarang menunggu dan berkumpul di sekitar area ujian;

3. Pengecekan suhu badan, jika suhu badan 37,3 C maka peserta melanjutkan seleksi;

4. Pemeriksaan dokumen peserta;

5. Pemberian PIN registrasi kepada peserta;

6. Peserta menitipkan barang, yang bisa dibawa masuk hanya pensil, KTP, Kartu Keluarga, kartu peserta;

Baca Juga: Pesan Kepala BKN kepada Tim CAT Jelang SKD CPNS, Bima Haria: Jangan Ada Kecurangan di Tilok!

7. Pemeriksa badan melalui metal detetor;

8. Peserta menunggu di ruang steril;

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah