Terbaru ! Kabar Seleksi Adminstrasi PPPK Guru 2021, Diumumkan 12 Agustus?

- 9 Agustus 2021, 13:33 WIB
Pengumuman hasil seleksi administrasi PPPK Guru di Portal SSCASN/kominfo.go.id
Pengumuman hasil seleksi administrasi PPPK Guru di Portal SSCASN/kominfo.go.id /Jurnal Soreang /Portal SSCASN/kominfo.go.id

PORTAL SULUT - Pengumuman hasil seleksi PPPK Guru 2021 menjadi penantian hingga sekarang untuk para pelamar.

Sebelumnya penantian kabar seleksi adminstrasi PPPK guru, masih menunggu kepastian yang membuat pelamar tidak sabar

Karena pelamar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS 2021) dan PPPK nonguru sudah selesai masa sanggahnya.

Baca Juga: Ikuti Langkah Ini Jika Ingin Lulus Seleksi Kompetensi Dasar CPNS 2021

PPPK guru 2021 belum ada informasi terkait hasil seleksi administrasinya.

Jika sebelumnya Sekertaris Direktorat Jendral Guru Kemendikbudristek Nunuk Suryani mengatakan, bahwa hasil seleksi administrasi untuk guru ASN-PPPK 2021 mengalami sedikit kemunduran.

Lanjutnya, untuk kepastian waktu belum bisa disampaikan mohon kesabaran semuannya.

Dan para pelamar PPPK Guru 2021 dibuat senang dengan adanya penjelasan dari Kepala Biro Hubungan Masyarakat Badan Kepegawaian Negara (BKN) Muhammad Ridwan.

dalam akun twitter @abiridwan2173 Jumat 6 Agustus 2021 menuliskan, Saya kok sama sekali tidak pesimis dengan hasil seleksi administrasi PPKK guru 2021, jadi tunggu saja dengan hari gembira.

Para guru, tersenyumlah. Beri senyum manis untuk peserta didikmu. tulisnya

Baca Juga: Ayo Latihan Ujian CAT SKD CPNS 2021 di Link BKN, Tersedia Soal TWK,TIU, dan TKP

Dalam tulisan terbarunya di akun twiter @abiridwan2173 pada 9 Agustus 2021 menuliskan saya berharap pengumuman seleksi administrasi PPPK Guru 2021 bisa dirilis dalam 259.200 detik lagi.

Itu berarti kalau 259.200 detik kalau dihitung hari dapat 3 hari. Jika di hitung dari 9 agustus maka pengumuman bisa diharapkan 12 Agustus 2021.

Untuk Para Pejuang ASN PPPK guru 2021 dapat melihat hasil seleksi administras; berikut tahapannya :

- Buka laman sscasn.bkn.go.id

- Pada menu bar klik "Login"

- Masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) serta password pada kolom yang tersedia

- Klik 'Masuk'

- Apabila pelamar lolos, maka sistem SSCASN akan mengirim pesan yang menyatakan kelulusan pelamar dalam seleksi administrasi

- Unduh Kartu Ujian.***

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah