CPNS 2021: Daftar Lengkap Instansi Minim Pendaftar dan Banyak Pelamar

- 8 Juli 2021, 05:10 WIB
Portal tempat mendaftar CPNS dan PPPK tahun 2021 di SSCASN
Portal tempat mendaftar CPNS dan PPPK tahun 2021 di SSCASN /https://sscasn.bkn.go.id

PORTAL SULUT - Pendaftaran CPNS dan PPPK tahun 2021 akan ditutup 21 Juli 2021 mendatang.

Hingga Rabu 7 Juli 2021, peserta yang mendaftar di SSCASN sudah nyaris menyentuh angka 1 juta.

Berdasarkan data Badan Kepegawaian Negara, yang mengisi Formulir sebanyak 920.561 dan udah submit sebanyak 265.401 orang.

Baca Juga: Surat Lamaran CPNS 2021 Ditulis Tangan atau Ketik Komputer?

Berikut daftar lengkapnya:

10 Instansi Banyak Pendaftar

- Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia, 153.455 pendaftar.

- Kementerian Perhubungan , 44.041 pendaftar.

- Kejaksaan Agung, 43.421 pendaftar

- Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13.941, pendaftar.

- Pemerintah Provinsi Jawa Barat, 13.372 pendaftar

- Pemerintah Provinsi Jawa Timur, 12.511 pendaftar.

- Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 9.874 pendaftar.

- Kementerian Kesehatan , 8.752 pendaftar.

- Kementerian Pertanian, 8.264 pendaftar.

- Pemerintah Kab. Bandung, 8.224 pendaftar.

Baca Juga: Ternyata Ini Keuntungan Menjadi Guru PPPK, Tak Tertarik?

10 Instansi Minim Pendaftar

- Pemerintah Kab. Maybrat, 3 pendaftar.

- Pemerintah Kab. Fak-Fak, 9 pendaftar.

- Pemerintah Kab. Kepulauan Tanimbar, 11 pendaftar.

- Pemerintah Kab. Manokwari Selatan, 12 pendaftar.

- Pemerintah Kab. Teluk Wondama, 13 pendaftar.

- Pemerintah Kab. Sorong Selatan, 15 pendaftar.

- Pemerintah Kab. Kaimana, 15 pendaftar.

- Pemerintah Kab. Maluku Barat Daya, 17 pendaftar.

- Pemerintah Kab. Pakpak Bharat, 24 pendaftar.

- Pemerintah Kota Sibolga, 25 pendaftar.***

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah