Hari Ini Presiden Serahkan Nama Calon Kapolri ke DPR RI, Ini Bocoran dan Profil Singkatnya

- 11 Januari 2021, 11:26 WIB
Ilustrasi calon Kapolri dan Wakapolri
Ilustrasi calon Kapolri dan Wakapolri /Arahkata/

Berikut profil singkat lima Komjen yang berpeluang diangkat menjadi Kapolri:
1. Komjen Gatot Edy Pramono

Kelahiran Solok, Sumatera Barat pada 28 Juni 1965 ini merupakan perwira tinggi lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) pada tahun 1988.

2. Komjen Boy Rafly Amar

Kelahiran 25 Maret 1965 itu, merupakan alumni Akademi Kepolisian (Akpol) dengan kelulusan pada tahun 1988.

3. Komjen Listyo Sigit Prabowo

Kelahiran Ambon, Maluku, 5 Mei 1969 itu adalah perwira jebolan Akademi Kepolisian (Akpol) 1991. Sigit merupakan ajudan Presiden Joko Widodo pada 2014-2016.

Baca Juga: Siap Disuntikkan, Vaksin Covid-19 Tinggal Menunggu Rekomendasi BPOM

4. Komjen Arief Sulistyanto

Komjen. Pol. Drs. Arief Sulistyanto, M.Si. (lahir di Nganjuk, Jawa Timur, 24 Maret 1965; umur 55 tahun) adalah seorang perwira tinggi Polri yang sejak 22 Januari 2019 menjabat sebagai Kepala Lembaga Pendidikan dan Pelatihan Polri. Arief, lulusan Akpol 1987.

5. Komjen Agus Andrianto

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah