Alhamdulillah Prakerja 2021 Segera Dibuka, Kabar Buruk Orang-orang ini Dilarang Mendaftar

- 30 Desember 2020, 09:58 WIB
Program Kartu Prakerja.
Program Kartu Prakerja. /prakerja.go.id/

Pagi tadi, dalam rapat terbatas, saya menekankan agar bansos tersebut segera disalurkan di bulan Januari. Jangan sampai mundur. Ini menyangkut daya beli masyarakat, konsumsi rumah tangga, sekaligus daya ungkit untuk memacu pertumbuhan ekonomi," lanjut Presiden.

"Pesan saya kepada jajaran pemerintah: bansos disalurkan dengan tepat sasaran. Jika diperlukan perbaikan data, libatkan pemerintah daerah. Dan jangan ada potongan-potongan dalam bentuk apapun," jelasnya.

Baca Juga: JANGAN TERLEWAT! Cek Nama Penerima Bantuan untuk Pelajar, Cukup dengan Nomor Induk Siswa

Namun ternyata untuk Prakerja 2021 ini manajemen akan lebih selektif menentukan siapa yang akan menjadi peserta.

Berikut orang-orang yang dilarang mendaftar.

1. Yang Tercatat Sebagai Peserta 2020.

Peserta Kartu Prakerja yang sudah diterima tahun ini dipastikan tidak bisa mengikuti program ini lagi tahun depan.

Penerima program 2020 tidak akan menjadi penerima 2021, demi pemerataan kesempatan pada seluruh angkatan kerja.

Baca Juga: Catat Waktu Pencairan Bantuan 2021, Pekan Depan Cair, Ini Rinciannya 

2. Peserta yang di blacklist

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah