Tahap I, Paket Data 50GB Mulai Disalurkan

- 2 Desember 2020, 15:36 WIB
Direktur Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam (Diktis), Suyitno di Jakarta. (Sumber: Kemenag)
Direktur Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam (Diktis), Suyitno di Jakarta. (Sumber: Kemenag) /

Data ini yang diverifikasi dan validasi untuk memastikan mereka masih berstatus sebagai mahasiswa aktif sekaligus memiliki nomor ponsel yang aktif juga.

Baca Juga: Pemerintah Gunakan 77 Bahasa Daerah dalam Kampanye Pencegahan Penularan COVID-19

“Untuk mereka yang belum memiliki nomor ponsel aktif, dapat mengajukan permohonan nomor perdana kepada pihak kampus,” tegasnya.

Berikut Rekap Paket Kuota Internet bagi Mahasiswa PTKI:

1. Indosat: 79.176 paket kuota,

2. Smartfren: 14.684 paket kuota,

3. Telkomsel: 257.091 paket kuota,

4. Tri: 49.004 paket kuota,

5. XL Axiata: 64.460 paket kuota

Halaman:

Editor: Ainur Rofik

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x