Rahasia Agar Doa Makbul, Jangan Dulu Minta Ini kepada Allah Kata Ustadz Adi Hidayat

- 31 Mei 2022, 23:28 WIB
Ilustrasi. Ustadz Adi Hidayat ungkap rahasia doa agar makbul.
Ilustrasi. Ustadz Adi Hidayat ungkap rahasia doa agar makbul. /Freepik

Jadi, jika ada tempat atau mihrab di rumah seseorang, dan tempat itu ia gunakan untuk beribadah kepada Allah, maka tempat tersebut menjadi tempat paling tepat untuk berdoa.

Dengan demikian, sebelum meminta apa pun kepada Allah entah itu rezeki atau jodoh, pertama-tama mintalah agar amalan berupa tahajud atau sholat dhuha diterima.

Sebab, itu menjadi gerbang membuat semua doa dikabulkan oleh Allah SWT.

Baca Juga: Amit-amit! Akibat Hubungan Seperti Ini, Anak Hilang Nasab Ayah, Gus Baha: Walinya Adalah Hakim

Bahkan, seperti kata UAH, sebelum minta pun Allah sudah berikan.

Demikian penjelasan mengenai rahasia doa makbul, minta amalan diterima kemudian minta apa saja sesuai permasalahan yang dihadapi menurut Ustadz Adi Hidayat.***

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah