Ceramah Ustadz Abdul Somad 3 Pertanda Kiamat Kubro Sudah Terjadi di Sekitar Kita, Bulu Kuduk Merinding!

- 20 Maret 2022, 18:31 WIB
Ustadz Abdul Somad
Ustadz Abdul Somad /YouTube Wadah Ilmu/

Sebab ulama merupakan pewaris ajaran Rasulullah serta bisa menyebarkan keberkahan lewat ilmu bermanfaat.

Baca Juga: Jadi Pelajaran! Inilah Gambaran Hisab Berdasarkan Penjelasan Syekh Ali Jaber

3. Banyak yang cinta dunia

Pertanda kiamat besar lain adalah orang-orang mulai berlomba-lomba mencintai dunia.

Karena terlalu fokus mengejar dunia, manusia pun lupa kalau dunia ini hanya fana dan sementara.

“Mereka memegang harta dengan erat, sampai tak meleleh tak menetes harta tersebut,” tutur UAS.

Demikianlah 3 tanda kiamat kubro yang sudah terjadi di sekitar kita kata UAS.

Wallahualam.***

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah