Buat yang Alami Insomnia! Ini Tips Ampuh Biar Bisa Tidur Nyenyak Ungkap dr. Ema Surya Pertiwi

- 9 Februari 2023, 18:59 WIB
Buat yang Alami Insomnia! Ini Tips Ampuh Biar Bisa Tidur Nyenyak Ungkap dr. Ema Surya Pertiwi
Buat yang Alami Insomnia! Ini Tips Ampuh Biar Bisa Tidur Nyenyak Ungkap dr. Ema Surya Pertiwi /Pixabay/ D809499

Bahkan banyak yang sering salah paham, untuk apa menghidupkan AC tapi masih pakai selimut, padahal mematikan AC dan tidak memakai selimut justru membuat kita sulit tidur.

Mandi air hangat

Air hangat memicu perubahan suhu tubuh seseorang yang mendorong relaksasi dan meningkatkan respon ngantuk.

Orang yang mandi air hangat, 2 jam sebelum tidur itu dapat meningkatkan kualitas tidur dan mempercepat waktu tidur.

Bahkan kalian bisa berendam di bak air hangat selama 10 menit saja, itu dapat membantu tidur lebih cepat dan terasa rileks.

Jadi itulah tips agar bisa tidur nyenyak menurut dr. Ema Surya Pertiwi.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah