Keluarkan Batu Ginjal Dengan 9 Makanan dan Minuman Ini Kata dr. Ema Surya Pertiwi

- 10 Oktober 2022, 10:52 WIB
Keluarkan Batu Ginjal Dengan 9 Makanan dan Minuman Ini Kata dr. Ema Surya Pertiwi
Keluarkan Batu Ginjal Dengan 9 Makanan dan Minuman Ini Kata dr. Ema Surya Pertiwi /tangkapan layar YouTube Emasuperr

 

PORTAL SULUT - Penyakit batu ginjal bisa dikeluarkan dengan rutin mengkonsumsi 9 jenis makanan dan minuman ini.

Menurut dr. Ema Surya Pertiwi, seseorang yang mengalami batu ginjal sangat baik untuk mengkonsumsi makanan dan minuman ini.

Sebab, makanan dan minuman ini terbukti bisa mengeluarkan batu ginjal yang dialami.

Baca Juga: 5 Weton Akan Sukses dan Kaya Raya Setelah Menikah, Menurut Primbon Jawa

Penyakit batu ginjal bisa dikeluarkan tanpa perlu obat-obatan, asalkan rutin mengkonsumsinya.

Sebagaimana dilansir PortalSulut.Piran-Rakyat.com hari Jumat, 9 September 2022 dari kanal YouTube Emasuperr, berikut ulasan dr. Ema Surya Pertiwi.

1. Rosella

Menurutnya, rosella atau hibiscus sabdariffa, mengandung bahan-bahan aktif.

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x