Inilah 5 Manfaat Oatmeal Untuk Kesehatan, Salah Satunya Menurunkan Berat Badan

- 5 Oktober 2022, 15:00 WIB
Ilustrasi/Inilah 5 Manfaat Oatmeal Untuk Kesehatan, Salah Satunya Menurunkan Berat Badan
Ilustrasi/Inilah 5 Manfaat Oatmeal Untuk Kesehatan, Salah Satunya Menurunkan Berat Badan /

5. Menjaga berat badan

Rutin sarapan oatmeal dapat membantu meningkatkan metabolisme dan mempercepat penurunan berat badan.

Outmeal baik untuk diet karena kaya akan serat larut, jadi orang cenderung merasa kenyang lebih cepat.

Setelah memakannya daripada mengonsumsi makanan lain, merasa kenyang dapat membantu mengontrol porsi makan dan mencapai tujuan penurunan berat badan.

Baca Juga: Ampuh Turunkan Kolesterol, Inilah 5 Kandungan Dari Labu Siam

Para peneliti melihat efek oatmeal pada nafsu makan menyimpulkan bahwa, sarapan oatmeal membuat kamu merasa kenyang dan mengurangi keinginan untuk makan selama empat jam kedepan.

Nah itu adalah 5 manfaat oatmeal untuk kesehatan.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah