Tubuh Sering Kelelahan! Inilah Makanan Pelancar Sirkulasi Darah Menurut dr. Ema Surya Pertiwi

- 14 September 2022, 11:01 WIB
Ilustrasi, Tubuh Sering Kelelahan! Inilah Makanan Pelancar Sirkulasi Darah Menurut dr. Ema Surya Pertiwi
Ilustrasi, Tubuh Sering Kelelahan! Inilah Makanan Pelancar Sirkulasi Darah Menurut dr. Ema Surya Pertiwi /Tangkapan layar Kanal Youtube Emasuperr

1. Bawang putih

Bawang putih tidak hanya membantu meningkatkan imunitas tubuh, tapi juga bisa meningkatkan sirkulasi darah dan membantu  menurunkan tekanan darah secara khusus.

Baca Juga: Jerawat di 8 Bagian Tubuhmu Bongkar Gaya Hidup Kamu, Termasuk Ponsel!

Senyawa belerang di dalam bawang putih itu, menyebabkan vasodilatasi atau peregangan pada area pembuluh darah, sehingga bisa meningkatkan aliran darah di area jaringan tubuh.

Selain itu, jika kalian rutin mengkonsumsi bawang putih dalam bentuk ekstrak atau bubuk yang mengandung 1200 MG alisin.

Sebanyak 2 kali sehari selama tiga bulan itu bisa mengalami peningkatan aliran darah sekitar 50% pada tubuh.

Syukurnya bawang putih sangat nikmat sekali Jika dicampurkan dalam makanan namun, jika kalian sudah mengkonsumsi obat-obatan terutama pasien penderita jantung maupun stroke yang bisa membantu memperlancar aliran darah kalian.

Maka tidak disarankan untuk mengkonsumsi bawang putih banyak-banyak harus dikonsultasikan ke dokter terlebih dahulu.

Karena bawang putih bisa mengakibatkan pendarahan jika dicampur dengan obat-obatan pengencer darah jadi semakin double attack.

Baca Juga: Sering Disepelekan, 4 Gaya Hidup Penyebab Diabetes, Asam, Urat, dan Kolesterol Datang Kata dr. Zaidul Akbar

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah