10 Ciri-Ciri Tubuh Kena Gula Darah Tinggi alias Diabetes Ungkap dr. Ema Surya Pertiwi, Cepat Kenali!

- 9 September 2022, 12:41 WIB
dr. Ema Surya Pertiwi/10 Ciri-Ciri Tubuh Kena Gula Darah Tinggi alias Diabetes Ungkap dr. Ema Surya Pertiwi, Cepat Kenali!
dr. Ema Surya Pertiwi/10 Ciri-Ciri Tubuh Kena Gula Darah Tinggi alias Diabetes Ungkap dr. Ema Surya Pertiwi, Cepat Kenali! /

Untuk mengetahuinya, dr. Ema Surya Pertiwi membagikan ciri atau gejala yang bisa dikenali yang menandakan gula darah tinggi atau diabetes.

Berikut 10 Ciri atau Gejala pada tubuh pertanda adanya gula darah tinggi atau diabetes:

1. Kelelahan

"Kelelahan setelah sarapan maupun makan siang, padahal sudah beristirahat cukup tetap lelah dan mengantuk," kata dr. Ema Surya Pertiwi.

2. Sering Kencing

"Karena mekanisme tubuh untuk mengeluarkan gula darah berlebih dalam tubuh melalui ginjal dan di saring sebagai urin," ucap dr. Ema Surya Pertiwi.

3. Sering Haus

"Karena tubuh kurang cairan akibat gula darah di saring terus melalui urin oleh ginjal, maka tubuh akan dehidrasi dan haus," tutur dr. Ema Surya Pertiwi.

Baca Juga: Tumpas Ambien dengan Tanaman Herbal Ini, Sakit Langsung Hilang Kata dr Zaidul Akbar

4. Sakit Kepala Terus Menerus

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah