MUDAH, Ini Cara Hilangkan Ketombe Dengan Baking Soda Ala dr. Ema Surya Pertiwi

- 6 September 2022, 15:10 WIB
MUDAH, Ini Cara Hilangkan Ketombe Dengan Baking Soda Ala dr. Ema Surya Pertiwi
MUDAH, Ini Cara Hilangkan Ketombe Dengan Baking Soda Ala dr. Ema Surya Pertiwi /

 

PORTAL SULUT - Mudah, ini cara hilangkan ketombe dengan baking soda.

Cara menghilangkan ketombe dengan baking soda ala dr. Ema Surya Pertiwi ini bisa dilakukan dirumah.

Oleh sebab itu, simak sampai akhir penjelasan dr. Ema Surya Pertiwi tentang cara hilangkan ketombe di rambut.

Baca Juga: Sebut 1 Doa Pamungkas Ini Saat Duduk Tahiyat Akhir, Luruh Semua Dosa Tanpa Sisa Kata Syekh Ali Jaber

Nah, apa sajakah cara yang dimaksudkan?

Dilansir PortalSulut.Pikiran-Rakyat.com hari Selasa, 6 September 2022 dari kanal YouTube Emasuperr, berikut ulasannya.

dr. Ema Surya Pertiwi menjelaskan, jaddi bahan yang kita perlukan adalah 1 sendok makan.

Kemudian baking soda, ditambah 2 sendok makan minyak zaitun.

"Setelah itu campurkan baking soda dengan minyak zaitun sampai benar-benar tercampur," ujarnya.

Baca Juga: Mbah Moen Ijazahkan Amalan ini Bagi yang Sudah Berumah Tangga Agar Rezeki Mengalir untuk Keluarga

Lebih lanjut, jika sudah, gosokakan campuran baking soda dan minyak zaitun ke atas kulit kepala kalian.

Terutama bagian yang berketombe, digosok-gosok sehingga ketombenya bisa mengelupas.

"Lalu tunggu sekitar 20 samlai 30 menit agar baking soda plus minyak zaitun berfungsi dengan baik," ujar dr. Ema Surya Pertiwi.

Baca Juga: Dosa 100 Tahun Diampuni Allah, Cukup Baca Dzikir Ini Selama Satu Menit Kata Ustadz Khalid Basalamah

Setelah itu, kata dia, keramaslah dengan shampo yang biasa kalian pakai, terutama shampo yang anti ketombe.

Lalu keringkan rambut hingga tidak ada baking soda maupun minyak zaitun yang tersisa.

"Treatmen ini bisa kalian gunakan semingu tiga kali untuk menghilangkan ketombe yang ada di kulit kepala," ujar dr. Ema Surya Pertiwi.***

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah