Waspada! Penyebab Perut Panas Tiba-tiba dan Cara Pencegahannya

- 4 September 2022, 04:16 WIB
Ilustrasi.Waspada! Penyebab Perut Panas Tiba-tiba dan Cara Pencegahannya
Ilustrasi.Waspada! Penyebab Perut Panas Tiba-tiba dan Cara Pencegahannya /PIXABAY

PORTAL SULUT-Beberapa orang pernah merasakan kondisi dimana perutnya terasa panas seperti terbakar sehingga mengganggu aktivitas.

Namun, umumnya orang akan membiarkan saja perut panas ini terjadi dengan anggapan bahwa memang sudah biasa terjadi.

Mengingat, sebagian orang mungkin ada yang berpikiran bahwa perut panas ini jika dibiarkan akan reda sendiri nanti.

Baca Juga: Jerawat Minggat Gegara Buah Lezat Anjuran dr. Zaidul Akbar, Glowing Alami Tanpa Skincare Mewah

Dilansir Portal Sulut, dari channel youtube halo sehat, berikut perlu diketahui bahwa perut panas dapat disebabkan oleh beberapa hal berikut ini.

1.Dispepsia .

Perut yang terasa seperti terbakar tersebut diketahui dapat disebabkan dispepsia.

Menurut The Rome Criteria, dispepsia adalah gangguan yang ditandai dengan satu atau lebih dari empat gejala gastroduodenal utama, berupa nyeri epigastrik, sensasi terbakar pada epigastrik, rasa penuh pada postprandial dan rasa kenyang dini(ketidakmampuan menyelesaikan makanan berukuran normal)

2.Heartburn dan penyakit asam lambung

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x