Inilah 14 Manfaat Daun Cabai Untuk Kesehatan

- 11 Agustus 2022, 02:15 WIB
Ilustras: Manfaat daun cabe untuk kesehatan, daun cabe meskipun memiliki tekstur yang tidak terlalu besar akan tetapi manfaatnya sangat besar untuk kesehatan.
Ilustras: Manfaat daun cabe untuk kesehatan, daun cabe meskipun memiliki tekstur yang tidak terlalu besar akan tetapi manfaatnya sangat besar untuk kesehatan. /PIXABAY/ouzgnl

Baca Juga: Inlah Beberapa Manfaat Goji Berry Untuk Kesehatan

Anda yang ada di mulut semakin cepat sembuh dan tidak lagi menimbulkan rasa sakit yang terkadang disertai peradangan.

  1. Menghambat tumbuhnya bulu ketiak

Mungkin sangat cocok bagi para wanita yang ingin menghilangkan bulu ketiaknya secara permanen.

Anda bisa menumbuk daun cabe hingga lembut, lalu mengoleskannya pada ketiak dan tunggu beberapa menit lalu anda bilas.

Akan tetapi jangan terlalu sering setidaknya 2-3 kali saja setiap minggunya, hal ini untuk menghindari terjadinya iritasi atau rasa perih di ketiak.

  1. Perawatan kulit tubuh

Senyawa yang ada di dalam daun cabai juga memberikan manfaat untuk kulit secara menyeluruh dengan cara membuatnya menjadi lulur mandi.

Maka akan menjaga kesehatan kulit dan juga akan menghaluskan kulit anda.

  1. Mengobati jerawat

Tidak hanya untuk menghaluskan kulit tubuh saja, akan tetapi hasiat daun cabe juga mampu mengobati jerawat.

Caranya cukup membuat menjadi masker wajah dan gunakan setidaknya 3 kali dalam seminggu agar jerawat anda semakin mengering dan kulit wajah anda semakin halus.

Baca Juga: Cepat Kurangi! Ini Risiko Mengkonsumsi Garam Berlebihan Bagi Kesehatan, Bisa Mengakibatkan Kematian Dini

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x