BERBAHAYA! Ini Yang Terjadi Jika Kadar Kolesterol Terlalu Tinggi Menurut Dokter Sadam Ismail

- 29 Mei 2022, 20:08 WIB
Ilustrasi kolesterol tinggi - begini cara mengontrol kolesterol
Ilustrasi kolesterol tinggi - begini cara mengontrol kolesterol /mohamed_hassan/Pixabay

3. Penyakit jantung koroner

Tinggi kadar kolestrol juga memicu penyakit jantung koroner.

Dimana, arteri koroner mengalami kelainan karena penumpukan plak atau adanya penyempitan.

Normalnya, jantung membutuhkan oksigen dan nutrisi untuk memompa darah.

Namun karena arteri koroner yang menyuplai otot jantung mengalami gangguan akhirnya jantung tidak bisa bekerja normal.

4. Serangan jantung

Salah satu faktor resiko serangan jantung juga disebabkan kadar kolestrol tinggi.

Kadar kolestrol tinggi mempengaruhi pembuluh darah jantung ketika muncul plak dan penyempitan sehingga suplai darah bisa saja tersumbat.

Kalau ini terjadi, otot jantung tidak mendapatkan suplai oksigen, nutrisi  dan akhirnya bisa rusak sehingga mengalami serangan jantung.

Baca Juga: 5 Cara Makan yang Bisa Mengungkapkan Karakter Seseorang, Kalian Tipe yang Mana?

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo

Sumber: portal bojonegoro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah