Berbagai Macam Resep Kue Basah, Cocok Dijadikan Usaha Takjil Pada Bulan Puasa atau Ramadhan

- 22 Maret 2022, 05:26 WIB
Berbagai Macam Resep Kue Basah, Cocok Dijadikan Usaha Takjil Pada Bulan Puasa atau Ramadhan
Berbagai Macam Resep Kue Basah, Cocok Dijadikan Usaha Takjil Pada Bulan Puasa atau Ramadhan /

100 gr tepung gula

Air secukupnya

Minyak sayur secukupnya

Daun pandan lebar jika tidak bisa diganti dengan daun pisang atau kertas roti.

Cara membuat:

- Campurkan 500 gr tepung ketan, 200 gr tepung beras, 100 gr tepung gula, Air secukupnya, uleni sampai tercampur rata.

- Setelah itu bentuk sesuai selera dan isi dengan kelapa, lalu olesi dengan minyak sayur dan letakkan di atas daun pandan.

- Panaskan kukusan di atas api sedang lalu kukus selama 15 menit, angkat dan dinginkan

- Kue ku nya siap di sajikan. Selamat mencoba

Itulah berbagai macam resep kue enak enak, mudah carabuatnya cocok untuk berbuka puasa saat Ramadan.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah