HARUS DICOBA! 9 Makanan Ini Bisa Membuat Kulit Cerah, Putih dan Awet Muda

- 6 Maret 2022, 06:12 WIB
Ilustrasi 9 Makanan Ini Bisa Membuat Kulit Cerah, Putih dan Awet Muda. (Pexels/Tuan Jr)
Ilustrasi 9 Makanan Ini Bisa Membuat Kulit Cerah, Putih dan Awet Muda. (Pexels/Tuan Jr) /Pexels

Buah kiwi adalah makanan yang kaya akan vitamin C, yang berperan sebagai antioksidan dan mampu melawan radikal bebas penyebab penuaan dini pada kulit.

Selain itu vitamin C juga mampu membuat kulit menjadi lebih cerah dan menjaga kelembaban kulit.

Sehingga kulit menjadi lebih awet muda, sebaiknya saat mengkonsumsi kiwi akan lebih baik jika mengkonsumsi dengan kulitnya.

Karena dalam kulit buah kiwi mengandung tiga kali lebih banyak antioksidan, dari pada dagingnya.

2. Buah tomat

Tomat juga kaya akan vitamin C yang mampu membuat kulit anda lebih cerah.

Selain itu, tomat juga mengandung likopen yang memberikan warna merah pada kulit tomat.

Likopen ini mampu melindungi kulit dari paparan sinar UV matahari dan juga mampu melancarkan sirkulasi darah.

Sehingga membuat kulit menjadi lebih cerah.

Likopen juga mampu meningkatkan status antioksidan, sehingga mampu membuat sel-sel didalam kulit mampu melawan radikal bebas dari lingkungan.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x