5 Cara Efektif Membersihkan Paru-paru dari Asap Rokok, Salah Satu Konsumsi Kedelai

- 29 November 2021, 07:03 WIB
Kesehatan Paru-paru
Kesehatan Paru-paru /Pixabay /Eksavang Khounphinith

Cara ketiga yang bisa kamu lakukan adalah mengkonsumsi jahe.

Jahe memiliki sifat antiseptik dan antibakteri yang membantu saluran bronkial untuk menghilangkan zat-zat berbahaya di paru-paru.

Manfaat yang langsung terasa oleh perokok setelah mengkonsumsi jahe adalah pernafasan yang menjadi lega.

Cara terbaik untuk mengkonsumsi adalah dengan mengunyah sepotong jahe segar untuk membuka saluran pernafasan yang tersumbat.

4. Makan bawang putih

Cara yang keempat mengkonsumsi bawang putih.

Sebuah penelitian yang pernah dilakukan di China mengeluarkan hasil riset yang menyebutkan bahwa, jika orang rajin mengkonsumsi bawang putih minimal 2 kali seminggu dapat menurunkan risiko kanker paru.

Bawang putih diketahui mengandung antioksidan yang dapat mengurangi radikal bebas di dalam tubuh dan mengandung senyawa alisin yang berfungsi untuk menghilangkan inflamasi di dalam tubuh.

5. Makan dan minum yang mengandung kedelai

Cara yang kelima adalah mengkonsumsi makanan dan minuman yang mengandung kedelai.

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah