5 Kunci Memulai Usaha Dari Nol dan Sukses Besar Menurut Bob Sadino

- 2 Juni 2022, 15:05 WIB
Bob Sadino
Bob Sadino //Jaksel News Pikiran Rakyat

PORTAL SULUT — Meraup banyak keuntungan dengan usaha modal kecil, tentu menjadi impian banyak orang.

Bagaimana tidak, kamu hanya perlu mengeluarkan uang kecil tapi bisa memperoleh keuntungan puluhan juta hingga ratusan juta rupiah.

jika berbicara soal usaha modal kecil tentu kita akan langsung teringat dengan pebisnis sukses di Indonesia Bob Sadino, yang diketahui memulai usahanya dari nol.

Baca Juga: Langsung Cuan! Ini 9 Jenis Peluang Usaha dengan Modal Sedikit tapi Untung Besar

Perjalanan bisnisnya yang inspiratif di dunia bisnis menjadi penyemangat bagi banyak orang untuk segera memulai usaha dan tetap optimis meraih keberhasilan.

Memang sih kata mutiara yang dilontarkan oleh pemilik nama asli Bambang Mustari Sadino itu menjadi masukan berharga buat kamu para pelaku UKM yang ingin mengembangkan bisnis.

Dilansir portalsulut.pikiran-rakyat.com pada Kamis 2 JUni 2022 dari kanal Youtube Celah Terang, Berikut 5 Kunci memulai usaha menurut Bob Sadino.

Yang Pertama, memilih sektor bisnis yang disukai dan yang kedua membuat prioritas ketiga Jangan bosan dan sabar yang keempat kerja keras kelima jangan ragu memulai bisnis.

Memilih sektor bisnis yang dikuasai saat memulai bisnis, hal utama dan yang paling penting adalah memilih jenis usaha yang kamu kuasai.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah