7 Weton Pembawa Rezeki Nomplok,  Banjir Kebahagiaan Bagi Keluarga  dan Lingkungan Sekitar

- 12 Juni 2024, 18:34 WIB
Ilustrasi7 Weton Pembawa Rezeki Nomplok,  Banjir Kebahagiaan Bagi Keluarga  dan Lingkungan Sekitar
Ilustrasi7 Weton Pembawa Rezeki Nomplok,  Banjir Kebahagiaan Bagi Keluarga  dan Lingkungan Sekitar /pexel @Monstera Production/

PORTAL SULUT – Artikel kali ini akan membahs tentang tujuh weton pembawa rezeki nomplok dan banjir kebahagiaan bagi keluarga.

Dalam ilmu kejawen, arti suatu peristiwa yang terjadi pada hari tertentu, dapat diramalkan dengan melihat setiap kejadian tersebut dalam satu siklus kalender tradisional.

Semua orang memiliki kepercayaan masing-masing, jika budaya barat memiliki zodiak, cina memiliki shio dan indonesia memiliki Primbon, yang merupakan kitab warisan leluhur yang berorientasi pada relasi antara kehidupan manusia dan alam semesta.

Baca Juga: Mengagetkan Lur, 12  Zodiak Ini, Ternyata Punya Sifat dan Karakter Tidak Disangka-sangka

Salah satu metode peramalan yang dipercaya masyarakat jawa, dapat kita lihat dari sistem kelahiran jawa yang disebut weton atau wetona.

Perhitungan weton seringkali dilakukan untuk memprediksi rezeki atau keberuntungan, hingga membaca watak seseorang.

Dilansir Portal Sulut, dari channel youtube Naura komputer, berikut 7 weton pembawa rezeki nomplok dan banjir kebahagiaan bagi keluarga.

1.Minggu Wage

Minggu Wage dibawah naungan wasesa segara, yang artinya penuh dengan keberuntungan rezeki.

Minggu wage dengan neptu 9 dianggap mampu memberi keberuntungan besar, seperti pembawa rezeki.

2.Senin Pon

Seperti halnya dengan minggu, senin pon dengan neptu 11 dipercaya dapat memberikan keberuntungan dan rezeki.

Baca Juga: Diguyur Rezeki! Inilah 3 Zodiak Punya Hoki dan Cuan Luar Biasa, Bikin Dompet Tak Pernah Kosong

3.Senin Wage

Senin wage dengan total neptu 8 berada dibawah naungan tunggak semi, yang artinya memiliki banyak rezeki, meski saat berada di posisi tidak memiliki uang.

4.Selasa Pahing  

Selasa pahing dengan neptu 12, memiliki keberuntungan seluas lautan.

Sehingga, mengundang keberuntungan besar dalam hidup mereka.

5.Selasa Pon

Selasa pon dengan neptu 10 dibawah naungan tunggak semi, dipercaya memiliki banyak rezeki dan selalu saja mendapat keberuntungan.

6.Selasa Wage

Selasa wage berada dibawah naungan satria wibawa, artinya mudah mendapatkan kemuliaan dan bisa menjadi orang besar atau sukses di masa depan.

Baca Juga: Akhirnya Semua Tunduk Padanya! 6 Weton Sering Dihina akan Menjadi Bos Besar

7.Rabu Legi

Neptu rabu legi adalah 12, berada dibawah naungan wasesa segara, artinya ia akan menjadi sosok pembawa rezeki bagi keluarganya.

Itulah 7 weton pembawa rezeki nomplok dan banjir kebahagiaan bagi keluarga.***

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah