7 Arti Warna Dalam Ruangan yang Wajib Anda Ketahui, Jangan Salah Pilih

- 3 Juli 2023, 16:53 WIB
Ilustrasi 7 Arti Warna Dalam Ruangan yang Wajib Anda Ketahui, Jangan Salah Pilih
Ilustrasi 7 Arti Warna Dalam Ruangan yang Wajib Anda Ketahui, Jangan Salah Pilih /Pixabay.com/ anncapictures.

1. Arti warna netral hitam, putih, dan abu-abu

Warna-warna ini paling sering digunakan dalam rumah, karena sifatnya yang netral.

Anda bisa mengombinasikan warna netral dengan warna lain agar terlihat lebih hidup.

Penting diketahui, warna ini adalah warna dasar yang harus ada.

Konon katanya, warna hitam harus selalu ada dalam ruangan baik dalam bentuk dekorasi atau furniture, seperti lampu, lantai atau bantal sofa.

Baca Juga: Jangan Usir Jika 6 Hewan ini Masuk ke Rumah, Kata Primbon Jawa ada Pertanda Baik dan Buruk

2. Arti warna merah

Warna merah kerap identik dengan warna yang mampu memberikan energi dalam ruangan serta meningkatkan adrenalin penghuninya.

Jika Anda menggunakan warna merah dalam ruang keluarga atau ruang makan, kebersamaan dan percakapan yang intens akan hadir.

Sehingga kualitas waktu bersama keluarga akan lebih terasa.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah