3 Mitos Pintu Rumah Saling Berhadapan Menurut Primbon Jawa

- 1 November 2022, 20:03 WIB
Ilustrasi. 3 Mitos Pintu Rumah Saling Berhadapan Menurut Primbon Jawa
Ilustrasi. 3 Mitos Pintu Rumah Saling Berhadapan Menurut Primbon Jawa /Pexels/Mitchell Luo

PORTAL SULUT-Ada kepercayaan yang berkembang di masyarakat, jika mitos pintu rumah saling berhadapan berdampak negatif bagi penghuni di dalamnya.

Kamu perlu menyiapkan segala kebutuhan dengan terperinci.

Bahkan sebagian orang mereka mempertimbangkan berbagai hal yang tak kasat mata tatkala membangun rumah.

Baca Juga: 3 Weton Digariskan Kaya Raya Tanpa Perlu Kerja Keras Menurut Primbon Jawa

Contohnya mempertimbangkan posisi rumah, hari baik membangun rumah, hingga mempertimbangkan letak pintu.

Pertimbangan itu bisa berasal dari pandangan masyarakat secara umum, sudut pandang agama, dan Kejawen.

Dilansir Portal Sulut, dari channel youtube Kitab Primbon Jawa, berikut 3 mitos pintu rumah saling berhadapan.

  1. Keberuntungan akan lari ke tetangga

Mitos pertama yang berkembang di masyarakat ialah soal keberuntungan.

Disebutkan bahwa jika pintu rumah saling berhadapan dengan tetangga keberuntungan akan lari ke rumah yang di depannya.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x