Jangan Dekat-dekat! Sumpah Serapah 7 Weton Ini Bisa Buat Kamu Tertimpa Kesialan Menurut Primbon Jawa

- 2 Juni 2022, 10:16 WIB
Ilustrasi. Weton disukai Khodam pahit lidah menurut Primbon Jawa
Ilustrasi. Weton disukai Khodam pahit lidah menurut Primbon Jawa /Pixabay/

5. Rabu Pon

Berdasarkan Primbon Jawa, weton Rabu Pon ini berada dibawah naungan watak Lakuning Rembulan yang memiliki arti mampu menentramkan hati orang lain dan berjiwa pengayom.

Weton Rabu Pon juga memiliki watak baik yaitu sangat ramah, menjunjung tinggi sopan santun, pandai menyesuaikan keadaan dan berjiwa pemimpin kata Primbon Jawa.

Baca Juga: Resep Wajah Putih Glowing dengan 2 Bahan Herbal, dr. Zaidul Akbar: Menghilangkan Flek Hitam

Dari berbagai watak baik yang dimilikinya, weton Rabu Pon termasuk salah satu weton yang paling disukai oleh Khodam Pahit lidah atau Idu Geni Sabdo Dadi.

Maka sangat disarankan bagi weton Rabu Pon agar lebih berhati-hati dan tidak sembarang ketika berucap. Agar tidak membahayakan diri sendiri maupun orang lain kata Primbon Jawa.

 

6. Jumat Kliwon

Dalam kitab Primbon Jawa, weton Jumat Kliwon berada dibawah naungan Lakuning Rembulan yang berarti mampu menentramkan hati orang lain dan berjiwa pengayom.

Weton Jumat Kliwon ini juga identik dengan daya pikat atau sangat mempesona, suka menolong, berwibawa dan juga menepati janji atau komitmen

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah